
mouse atau cursor merupakan alat penunjuk dalam komputer. namun tampilannya hanya itu-itu saja. jadi kali ini saya akan memberikan tips dan trik untuk mengubah tampilan cursor kita namun saat ada pengunjung yang mengunjungi blog kita. seperti contohnya diblog saya ini.
Langkah-langkah:
- Kunjungi situs www.cursors-4u.com.
- Disana anda akan disugukan banyak contoh dari kursornya.
- Anda dapat memilih berdasarkan kategori yang ada.

- Silakan anda pilih salah satu gambar yang anda ingin gunakan pada Blog anda.

- Jika anda telah menentukan kursor mana yang akan anda gunakan, klik gambar tersebut untuk mendapatkan kode dari kursornya.
- Sekarang copy kode yang diberikan untuk kursor yang telah anda pilih. (Option #1 - Universal CSS/HTML Code)

- Nah anda sekarang telah mendapatkan kodenya.
- Untuk memasangnya di Blog anda, Pilih Tata Letak >> Tambahkan Gadget >> HTML/Javascript.
- Isikan konten dengan kode yang sebelumnya telah anda copy.
- Jika sudah klik "Simpan".
Sekarang anda akan menemukan perubahan yang terjadi pada cursor mouse yang ada Blog anda.
nah silakan dicoba y
ARTIKEL TERKAIT:
tips blog
- Cara Membuat Efek Glow pada Teks atau Link Blogger
- Cara Membuat Div Styles dan Macam-Macamnya
- Cara Membuat Tombol di Blogspot dan Wordpress
- CARA MEMBUAT HIDDEN CHAT BOX
- Memberi Komentar di HTML
- Cara Edit HTML dan Expand Widget Templates Terbaru 2014
- Cara Membuat Artikel Terkait (Related Post) Di Bawah Setiap Postingan/Artikel
- CARA MENGATASI LINK BLOG YANG DICEKAL OLEH ROBOTS.TXT PADA GOOGLE
- CARA MENAMBAHKAN VIDEO YOUTUBE PADA BLOG
- CARA MEMBUAT BURUNG TWITTER BETERBANGAN DI BLOG
- Cara Membuat Gambar Batman Berjalan di Sudut Halaman Blog
- Cara Mengganti Background Blog dengan Sambaran Petir
- Cara Membuat Efek Lipatan Kertas pada Pojokan Blog
- Cara Membuat Tombol Go To Top atau kembali ke atas di Blogger
- 10 Situs Download Gambar Untuk Blog & Desain
- Cara Memproteksi Postingan Agar Tidak Bisa di Copy-Paste
- Cara dasar membuat Link secara manual
- Cara membuat Dropdown menu
- Cara Menambah Ikon Status Off/Online Yahoo Messenger
- Senilai Berapakah Harga Blog Kamu?
- Cara Membuat Menu Secara Horizontal
- Cara Mengganti Navigasi "Older Post" atau "Newer Post" Menjadi Berbentuk Angka
- Cara Membuat Shoutbox atau Chat Box pada Blogspot
- cara memasang translator:google translate pada blogspot
mengganti kursor
mengganti mouse
No comments:
Post a Comment